7 Tanda Wanita Diam-Diam Suka Sama Kamu
Setujuh enggak sih kalau cewek itu sulit ditebak? Kamu pasti enggak akan bisa menebak apa yang sedang dipikirkannya, termasuk apakah dia lagi naksir sama kamu atau enggak . Hampir semua cewek memang enggak seterbuka cowok kalu lagi suka sama seseorang. Tapi, ada cara untuk mengetahui apakah mereka lagi suka kamu atau enggak. Apa anda Ingin tahu apa saja? Yuk kita simak tujuh tanda kalau cewek lagi naksir sama kamu.
1. Cari perhatian depan kamu..
Pertama kamu harus tahu, Kalau cewek lagi suka atau naksir sama kamu adalah dia akan cari – cari perhatian di depan hadapan kamu. Misalnya dia ngeluh sakit pada kalian dan ingin dapat perhatian dari kamu. Atau dia akan berusaha mempercantik dirinya supaya seakan-akan kamu melirik dan memuji dia. Kalau kamu pernah mendapatkan kejandian seperti ini bisa jadi dia lagi naksir kamu.
2. Curi-curi pandang ke kamu
Pernah enggak kamu memergoki seorang cewek yang lagi memandangi kamu dengan tatapan manis? Kamu harus curiga kalau dia sering melihat pandang kepada kamu, karena bisa jadi dia lagi naksir sama kamu. Soalnya, Lewat cara pandang itulah para cewek mengungkapan perasaannya.
3. Memperhatikan hal-hal kecil tentang kamu
Misalnya baju yang kamu pakai, hingga gaya rambut yang kamu pilih. Jadi, Kalau ada cewk yang bilang “Eh Rambut lo lebih bagus kayak gini tahu”, bisa jadi dia naksir sama kamu loh.
4.Stalking akun media social kamu.
Kalau ada cewe yang kepergok rajin melihat akun media social kamu. Atau sering LIKE pada postingan kamu dan kasih komentar postingan kamu, Bisa jadi dia lagi suka atau naksir sama kamu loh!
5. Suka kode-kode di media social
Mereka juga akan memberikan kode melalui postingan di media social mereka. Upaya dia lakukan agar kamu tahu kalau dia lagi naksir sama kamu.
6. Tiba-tiba akrab dengan sahabat kamu
Kalau ada cewk yang tiba-tiba akrab dengan sahabat kamu. Kamu patut curiga, Sebab dengan cara itulah meraka mencari tahu informasi tentang kamu melalui para sahabat kamu. Tak hanya itu, mereka juga akan menggali informasi yang bersifat rahasia yang tak bisa mereka temukan di media social, seperti cewek yang sedang didekati si pria atau hal-hal yang disukai si pria.
7. Tiba-tiba nge-chat kamu
Kalau tanda yang terakhir ini sudah jelas dia naksir kamu, Sebab tak semua cewek memiliki keberanian untuk memulai chat terlebih dahulu terlebih kepada cowok yang dia naksir.
Nah itu tujuh tanda kalau cewek lagi naksir sama anda. Kalau kamu mengalami ke tujuh tanda itu kamu harus buat pergerakan, jangan biarkan mereka terus-terusan memberikan kode sama kamu
Kutipan youtube : faza media
Jangan Lupa like & Share..